Kapolres Cilegon saat mengunjungi ponpes Daarul Mutaalli

CILEGON, KNO – Dalam rangka mewujudkan dan Program Kapolda Banten dengan jargon “Pendekar Banten”, Kapolres Cilegon, AKBP Sigit Haryono Berkunjung untuk bersilaturahmi ke pondok pesantren Darul Mutaallimin yang berlokasi di Link. Gerem Keagungan RT 03/06 Kel. Gerem Kec Gerogol Kota Cilegon, dengan di dampingi oleh Kapolsek Pulomerak KOMPOL Rifki Seftrian Y, S.Ik, Jum’at (22/01/2021)

Dalam kesempatan itu pun Kapolres Cilegon AKBP SIGIT HARIYONO, S.IK, SH. memperkenalkan diri sebagai Kapolres Cilegon dan meminta doa restu agar pelaksanaan tugas berjalan dengan lancar serta situasi Kamtibmas berjalan dengan kondusif.

” Kedatangan Kami adalah bersilaturahmi sekaligus guna mewujudkan Program Kapolda Banten yakni ” Pendekar Banten” Selain ini saya menyampaikan pada Pimpinan Pesantren, apabila adanya permasalahan di masyarakat diharapkan dalam penyelesaian permasalahan tersebut harus melibatkan ulama, serta di masa Pademi Ini saya berharap Pesantren bisa bersama sama ikut berperan dalam mencegah penyebaran Covid19 dengan menerapkan Prokes dalam beraktifitas” Ujar Kapolres Cilegon

Sementara Pimpinan Pondok Pesantren Darul Mutaallimin H. Ahmad Nasrudin mengatakan bahwa pihaknya akan siap bersinergi dalam mendukung segala tugas Kepolisian salah satunya menjaga Kondusifitas keamanan.

” Kami menyambut baik dengan kedatangan Kapolres Cilegon serta kami siap bersinergi dan mendukung tugas kepolisian karena salah satu tugas kita yaitu menjaga kondusifitas serta mempertahankan keutuhan bangsa Indonesia.”ujarnya (An/*)

Facebook Comments

By admin

klik88 KLIK88 LOGIN daftarklik88 tok99toto opung4d https://rtp-onfireklik88.online/ mix parlay scatter hitam login bom29toto situs bom29toto rtp klik88 terbaru slot gacor slot toto link slot slot thailand